Pages

Jumat, 11 Maret 2011

Konfigurasi Netmeeting

Netmeeting adalah suatu program aplikasi yang biasanya bawaan dari Windows, biasanya pada Windows XP. Fungsi dari program aplikasi ini, yaitu:
1. Sebagai media komunikasi antar PC.
2. Sebagai media transmisi data atau sharing data.
3. Sebagai alat pengontrol.
Langkah-langkah dalam menginstall program aplikasi Netmeeting.
1. Kita harus saling terhubung / Connect antar komputer yang akan digunakan untuk manjalankan program aplikasi Netmeeting.
2. Kita install dengan cara klik Start > Run > ketik conf

Varian Win 7

Windows 7 datang dengan 6 varian, sebagai berikut:
  1. Windows 7 Starter Edition
  2. Windows 7 Home Basic
  3. Windows 7 Home Premium
  4. Windows 7 Professional
  5. Windows 7 Enterprise
  6. Windows 7 Ultimate

Windows 7 Starter Edition

Windows 7 Starter Edition adalah sebuah versi Windows 7 yang memiliki fitur paling sedikit. Tema Windows Aero Desktop yang menjadi ciri dari Windows 7 saja tidak terdapat di dalamnya. Windows 7 Starter Edition hanya ada dalam versi 32-bit, dan tidak memiliki versi 64-bit. Wallpaper desktop juga tidak dapat diganti oleh pengguna. Karena itulah, edisi ini hanya tersedia pada komputer yang dijual oleh para OEM.

BEDA WIN7 32 BIT DAN 64 BIT

Ketika akan mendownload Windows 7 mungkin anda pernah mengalami sedikit bingung, karena ada Windows 7 32-bit dan Windows 7 64-bit. Lalu mana yang harus dipilih dan cocok dengan Laptop atau komputer yang anda miliki? Selain itu mungkin juga anda sedikit bingung apa sih bedanya antara Windows 7 32-bit  dengan Windows 7 64-bit? Inilah pertanyaan umum yang sering muncul.
o       Apa sih keuntungan menjalankan Windows 7 64-bit  dibandingkan Windows 7 32-bit?

Senin, 07 Maret 2011

CARA MENGATASI KERUSAKAN PRINTER INKJET CANON

  • Berikut macam - macam gejala kerusakan umum dan penyebab kerusakannya :
 Untuk menghindari dari kerusakan kerusakan printer : 
* Pergunakan tinta refill yang berkualitas baik, karena tinta yang jelek akan bisa merusak head printer Anda.

    * Jangan biarkan printer Anda terlalu lama tidak dipergunakan, karena itu bisa membuat tinta di dalamnya menjadi kering. Lakukan printing atau pencetakan dengan printer Anda minimal seminggu sekali.

Minggu, 06 Maret 2011

Pengertian binary digit


Adalah salah satu jenis dari sistem bilangan yang umumnya digunakan sebuah komputer untuk berkomunikasi antar komponen komputer atau antar komponen lain dalam jaringan komputer. Bilangan biner terdiri dari angka 0 dan 1.
Binary digit (biner) bisa dibilang bahasa mesin, karena mesin hanya bisa mengenali sinyal-sinyal listrik atau tegangan listrik (Volt) pada komponennya, yaitu dalam bilangan biner dapat diartikan angka 0 dan 1. Angka 1 digunakan untuk menyatakan adanya sinyal listrik, dan angka 0

Monitor Komputer

Sebuah monitor atau layar (unit tampilan visual) adalah suatu tampilan visual elektronik untuk komputer . The monitor comprises the display device, circuitry , and an enclosure. Monitor terdiri dari perangkat tampilan, sirkuit , dan kandang. The display device in modern monitors is typically a thin film transistor liquid crystal display (TFT-LCD) thin panel, while older monitors use a cathode ray tube about as deep as the screen size.Originally computer monitors were used for data processing and television receivers for entertainment; increasingly computers are being used both for data processing and entertainment and TVs implement some typical computer functionality. Perangkat tampilan di monitor modern biasanya thin film transistor liquid crystal display (TFT-LCD) panel tipis, sedangkan monitor yang lebih tua menggunakan tabung sinar katoda tentang sedalam size.Originally layar monitor komputer yang digunakan untuk pengolahan data dan penerima televisi untuk hiburan, semakin komputer sedang digunakan baik untuk pengolahan data dan hiburan dan TV mengimplementasikan beberapa fungsionalitas khas komputer

Selasa, 01 Maret 2011

Masalah Pada PC

1.Cara Mengatasi USB Flashdisk yang disable atau Write Protected
. Jika mengalami masalah seperti ini, atau mungkin ingin menonaktifkan penggunaan USB di komputer anda dan membatasi aksesnya, bisa dicoba tips dibawah ini.
Minimal ada 2 hal yang bisa menyebabkan media penyimpan USB tidak dapat diakses, pertama memang aksesnya di disable dan yang kedua, aksesnya di proteksi, biasanya akan muncul pesan bahwa “The disk is write-protected”. semuanya bisa diatur melalui registry windows.Pada kondisi ini, USB masih bisa dibaca, tetapi tidak bisa ditulis atau untuk menyimpan data. Jika mengalami kejadian ini, maka coba ikuti tip berikut:
1. Buka Registry Editor (Start Menu > Run, ketik: Regedit, kemudian tekan enter atau klik OK)
2. Cari Key dibawah ini:
3. HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control\StorageDevicePolicies
4. Jika di panel bagian kanan ada WriteProtect, double click dan dibagian value data isikan 0 atau hapusWriteProtect tersebut atau bisa juga hapus key StorageDevicePolicies. Kemudian refresh (View > Refresh)