Era sekarang ini sudah sangat sulit mencari monitor jenis CRT yang baru. Hal ini dikarenakan semua produsen monitor telah beralih ke teknologi LCD bahkan sekarang sudah sampai ke LED yang jauh lebih irit daya dibandingkan dengan monitor jenis CRT. Disamping itu bahan dasar CRT makin susah diadakan sehingga ini membuat monitor CRT menjadi semakin langka.LCD monitor Samsung 732NW adalah salah satu varian lama dari jenis LCD. Semakin lama umur LCD monitor semakin rentan dengan kerusakan akibat panas yang ditimbulkan oleh rangkaian yang bekerja di dalamnya. Salah satu kerusakannya adalah LCD monitor Samsung 732NW mati.
Ada beberapa indikasi kerusakan LCD monitor Samsung 732NW yang mati :
- Layar LCD Samsung 732NW mati dengan lampu power juga mati.

Siapa yang tak kenal dengan Pemrograman Java saat ini? Bahasa yang telah naik popularitasnya di kalangan developer di seluruh dunia.


















